Berita

BMKG: Waspadai Potensi Cuaca Ekstrem Sepekan ke Depan

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) kembali meminta masyarakat di sejumlah daerah untuk tetap mewaspadai potensi cuaca ekstrem, seperti hujan lebat disertai kilat/petir, hujan es, dan puting beliung dalam sepekan ke depan. Wilayah Indonesia Berawan hingga Hujan Dalam proyeksi cuaca mingguan (11-17 November 2022) yang dikutip dari laman resmi BMKG, …

Guru Besar UI Nilai Komunike di KTT G20 Tak Terlalu Penting, Ini Alasannya

Hikmahanto menilai komunike tidak terlalu penting Guru besar hukum internasional Universitas Indonesia (UI) Prof Hikmahanto Juwana sependapat dengan Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan yang tak mempermasalahkan jika KTT G20 Bali tak menghasilkan komunike para pemimpin negara. Hikmahanto menilai komunike tidak terlalu penting. “Kalau menurut saya tidak mengapa (tak menghasilkan komunike). …

Luhut: 3 Kepala Negara Absen Hadiri KTT G20 di Bali

Tiga Kepala Negara Absen Menko Marves sekaligus Ketua Bidang Dukungan Penyelenggaraan Acara G20, Luhut Binsar Panjaitan memastikan ada tiga kepala negara yang absen pada KTT G20 Bali yakni Rusia, Brazil, Meksiko. Presiden Rusia Vladimir Putin tidak bisa hadir karena masalah yang harus diselesaikan di dalam negerinya. Selain tiga negara tersebut, …

Kronologi Bus Garuda Mas Terguling Timpa Toyota Avanza di Jalan Sragen-Ngawi

Kecelakaan lalu lintas terjadi di jalan Sragen-Ngawi, tepatnya di depan pabrik hebel Tunjungan, Toyogo, Sambungmacan, Sragen, Sabtu (12/11/2022) sekitar pukul 17.00 WIB. Berikut adalah kronologi bus antarkota antar provinsi (AKAP) terguling hingga menimpa mobil yang mengakibatkan sejumlah penumpang luka-luka. Bus Garuda Mas terguling dan bagian belakang menimpa bagian depan bodi …

Ekonom UI: Keputusan PHK Karyawan Bentuk Perusahaan Pertahankan Bisnis

Pemutusan hubungan kerja (PHK) menjadi kabar yang sering kita terdengar dalam beberapa bulan terakhir. Dan kabar mengenai PHK tersebut hampir terjadi di seluruh sektor usaha. Sebut saja telekomunikasi, elektronik, lembaga keuangan, industri otomotif, pabrik sepatu, tekstil, hingga BUMN. Banyak Perusahaan Melakukan PHK Bahkan, perusahaan teknologi global sekelas Apple, Google, Intel, …

Nikita Mirzani Minta Sidang Digelar Tatap Muka

Nikita Mirzani akan meminta kepada majelis hakim agar persidangan Kasus Pencemaran Nama Baik Dito Mahendra bisa dilakukan secara offline atau tatap muka di ruang sidang. Hal itu akan disampaikan pengacaranya pada sidang pertama yang digelar Senin (14/11). “Iya harus offline,” ujar Fahmi Bachmid, pengacara Nikita Mirzani saat dikonfirmasi melalui pesan …

Ronaldo Benci Ten Hag, Merasa Dipaksa Tinggalkan MU

Cristiano Ronaldo merasa dikhianati Erik Ten Hag dan sejumlah orang di Manchester United. Ronaldo mengklaim Ten Hag berusaha mendepaknya dari MU. Dalam wawancara kontroversial bersama Piers Morgan, Ronaldo mengungkapkan semua keluh kesahnya selama berada di Manchester United. Salah satu yang membuatnya kecewa di MU adalah, Ronaldo mengklaim Ten Hag dan sejumlah …

Apindo: Pesanan Anjlok 50 Persen, PHK akan Terjadi di Sektor Alas Kaki dan Garmen

Ketua Bidang Ketenagakerjaan Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Anton J. Supit menyatakan, pemutusan hubungan kerja (PHK) juga akan terjadi di sektor bisnis garmen atau pakaian dan alas kaki. Padahal sepanjang tahun ini, PHK lebih banyak terjadi di startup atau perusahaan teknologi. Menurut Anton, PHK terjadi di 2 sektor tersebut karena pesanan …

Joe Biden ke KTT G20 di Bali Bawa Limosin Antipeluru Sendiri

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden telah tiba di Bali untuk mengikuti puncak Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20, Minggu (13/11) malam. Setelah turun dari Pesawat Air Force One di Terminal VVIP Bandara I Gusti Ngurah Rai sekitar pukul 22.14 Wita, Joe Biden terlihat menaiki mobil dinas kepresidenan Amerika Serikat yang dijuluki The Beast. Sebagai informasi, …

Tarif Selebgram Makassar Jutaan Sekali Kencan, Mahal Gitu Kok Laku, Ya?

Tarif sekali kencan 2 selebgram Makassar yang ditangkap terkait prostitusi mencapai Rp 2 juta. Kasus serupa bukan sekali ini terjadi. Kok masih ada, ya, yang rela keluar duit banyak buat ‘jajan seks’? Dua selebgram Makassar yang diamankan adalah DN (23) dan PI (30). Keduanya ditangkap di sebuah hotel di Jalan …